Hai teman-teman ku sekalian..Hari ini aku akan membuat Ingen no Goma ae, Ingen no Goma ae merupakan makanan yang berasal dari jepang. Makanan cukup simple pembuatannya tidak membutuhkan waktu yang lama, hal yang paling pertama dilakukan adalah menyiapkan bahan yang telah di prepare oleh teman-teman kemarin. Selanjutnya adalah proses memasaknya.
Langkah pertama untuk membuat Ingen no Goma ae adalah memotong buncisnya dengan ukuran 3 cm, lalu persiapkan biji wijen untuk di campurkan kedalam sausnya nanti. Sangrai biji wijen terlebih dahulu lalu haluskan biji wijen tersebut, campurkan dengan gula dan soysauce dengan yang ada di receipe.
Setelah biji wijennya tercampur dengan sausnya selanjutnya blanch buncisnya menggunakan air garam, masak kurang lebih 1-2 menit. Angkat buncis lalu letakkan ke dalam air es agar warna dari buncis tersebut tetap fresh. Kemudian campurkan biji wijen yang telah dihaluskan dan dicampurkan dengan gula dan soysauce.
Campurkan semua bahan menjadi satu lalu aduk hingga merata dengan baik, jika sudah merata letakkan di piring saji. Waktunya untuk plating food, berikan potongan tomato cherry di piring atau sesuai dengan kreasi kelian dan taburi lagi dengan wijen yang sudah di sangrai. Ingen no Goma ae telah siap untuk disajikan.
Selanjutnya kami menyiapkan bahan untuk menu besok, menu untuk besok adalah Beef Rice Bowl. Yang pertama di prepare adalah dagingnya, dagingnya saya potong berbentuk dice atau dadu setelah itu dagingnya di marinate dengan bumbu seperti soysauce, oyster sauce, sugar, and blackpepper, diamkan kurang lebih selama satu malam.
Setelah selesai kamipun oneline, kemudian melakukan General Cleaning, seperti biasanya setelah General Cleaning yah di tunggu dulu hingga kering lalu diboleh pulang. setelah lantai kering kamipun oneline lagi dan absen, lalu dapat nasehat dari Pak. Faisal, dilanjutkan dengan menyiapkan kelas, berdoa dan pulang kerumah masing-masing.
RECEIPE :
INGEN NO GOMA AE
INGREDIENTS:
650 gr String bean, cut 3 cm
250 gr Sesame seed, roasted
50 ml Shoyu
40 gr Sugar
As needed salt
PROCEDURE :
1. Boil water with salt and Blanch string beans
2. Blend sesame seed until smooth and than mix with shoyu and sugar.
3. Mix well string beans and sesame liquid
BEEF RICE BOWL
INGREDIENTS :
400 gr Beef short ribs (or sirloin, or tenderloin), thinly sliced (*see footnote 1)
2 tbsp Light soy sauce (*see footnote 2)
1 tbsp Japanese sake
1 tbsp Oyster sauce
1 tbsp Miso
1/2 Sugar
1/8 tbsp Black pepper powder
1 tbsp Peanut oil (or vegetable oil)
1/2 Onion, sliced
500 ml Chicken stock
1/2 pcs Brocolli or cauliower,(separated and cut to bite size)
2 pcs Small carrot, sliced Steamed rice
PROCEDURE :
1. To slice beef thinly, place fresh beef in the freezer for 20 minutes, or use half-thawed beef. Slice along the grain into 1/16 inch (2mm) thick pieces (or as thin as possible).
2.Cut and Prep veggies.
3. Combine light soy sauce, Japanese sake, oyster sauce, miso, sugar, and black pepper in a small bowl. Mix well and set aside.
4. Heat peanut oil in a large skillet over medium heat until warm. Add onion. Cook and stir until soft, about 2 minutes.
5. Add chicken stock and the mixed sauce. Cook until bringing to a boil.
6. Spread beef slices in the skillet. Cook until bringing to a gentle simmer and immediately turn to low heat.
7.Simmer uncovered until beef turns tender and the sauce thickens, for 40 to 50 minutes.
8. While simmering the beef, bring a pot of water to a boil. Add broccoli and carrots. Cook until just soft. Drain and set aside.
9. Add rice to serving bowls. Top with broccoli and carrots on one side, and the beef on the other side. Drizzle with the beef sauce. Serve warm.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar