Rabu, 20 November 2019

Equipment and Utensils #48

1. HONEY POT 

Fungsi : Tempat yang digunakan untuk madu 
Material : Glass,Ceramic 
Cara membersihkan : Cuci bersih dengan air sabun lalu bilas dengan air bersih 

2. STEAK KNIFE 

Fungsi : Pisau yang khusus digunakan untuk memotong steak 
Material : Stainless steel 
Cara membersihkan : Cuci bersih dengan air sabun lalu bilas dengan air bersih 

3. EXHAUST HOOD 


Fungsi : Digunakan sebagai penghirup asap dan juga sebagai penggerak sirkulasi udara di dapur 
Material : Stainless steel 
Cara membersihkan : Siapkan spoons untuk cuci piring,sabun dan kuas. Setelah itu lepaskan penutup bagian bawah Cooker Hood dan lepas penjepit filter yang terdapat pada bagian bawah penutup cooker hood. Bersihkan penutup menggunakan sabun yang sudah kamu siapkan kemudian bilas dengan air hingga bersih.
Langkah selanjutnya lepaskan filter kedua cooker hood, sapu dan bersihkan menggunakan kuas yang telah disiapkan sampai bersih. Terutama bersihkan dengan kuas celah-celah filter yang sulit dijangkau jika dibersihkan menggunakan lap basah. Kemudian basahi lap dan bersihkan bagian luar filter dengan lembut hingga bersih.
Setelah membersihkan filter, cuci kuas dan lap hingga bersih. Kemudian gunakan kuas dan lap basah untuk membersihkan penyedot udara. Kemudian gunakan lap kering untuk mengeringkan Cooker Hood. Setelah semuanya bersih dan kering pasang kembali filter dan tutup Cooker hood.
Source : 




Tidak ada komentar:

Posting Komentar