Rabu, 20 November 2019

Equipment and Utensils #47

1. OVEN MITT 

Fungsi : Sarung tangan tebal yang digunakan untuk memanggang,agar tangan tidak merasakan panas loyang 
Material : Silicon dengan kapas interior 
Cara membersihkan : Cuci bersih dengan air sabun sikat lalu dibilas 

2. CROCKSCREW 
Fungsi : Digunakan sebagai alat pembuka/pencabut sumbatan botol (biasanya botol wine) 
Material : Stainless steel 
Cara membersihkan : Cukup lap dengan kain bersih atau kanebo 

3. PRESSURE COOKER 

Fungsi : Digunakan sebagai panci presto,alat memasak yang memiliki tekanan 
Material : Stainless steel 
Cara membersihkan : 
  1. Gunakanlah air hangat untuk membersihkan sisa-sisa atau kotoran makanan yang menempel pada seluruh bagian panci.
  2. Bersihkan semua tongolan pada tutup panci dengan teliti agar tidak ada kotoran yang menyumbat dan saat digunakan lagi panci presto sudah siap pakai.
  3. Gunakanlah penggosok dari bahan yang halus seperti spons untuk membersihkan tutup dan panci presto agar tetap terlihat baru, mulus dan tanpa goresan.
  4. Untuk gelang pengedap atau karet cuci dan keringkan dengan kain halus agar tidak ada goresan.
  5. Jangan menjemur panci presto dibawah sinar matahari, cukup ekeringkan dan simpan di temperature rendah.
Source : 



Tidak ada komentar:

Posting Komentar