Minggu, 01 Desember 2019

Equipment and Utensils #51

1. SKILLET 

Hasil gambar untuk skillet kitchen

Fungsi : Digunakan untuk menggoreng,menumis atau memanggang, fungsinya sama dengan frying pan dan juga sautee pan tetapi jika menggunakan skillet maka kandungan zat besi pada makanan tersebut akan naik bahkan hingga 16% karena skillet dibuat dari bahan cast iron 
Material : cast iron 
Cara membersihkan : Cuci bersih dengan air sabun lalu bilas dengan air bersih 

2. FOOD STORAGE CONTAINERS 
Hasil gambar untuk food storage containers

Fungsi : Digunakan untuk menyimpan bahan makanan 
Material : plastick,glass
Cara membersihkan : Cuci bersih dengan air sabun lalu bilas dengan air bersih 

3. A STEAM TABLE 

Hasil gambar untuk a steam table kitchen

Fungsi : Digunakan untuk  menjaga makanan agar tetap dalam kondisi hangat 
Material : Stainless steel 
Cara membersihkan : Cuci bersih insert yang digunakan dengan air sabun dan bilas dengan air bersih. untuk meja nya cukup lap dengan lap basah dan kanebo 



Tidak ada komentar:

Posting Komentar