1. FRENCH TOAST
Kini hampir di seluruh negara memiliki beragam variasi olahan french toast dengan cara penyajian yang berbeda-beda. Di Hongkong, french toast adalah roti goreng kering yang disajikan panas dengan mentega dan madu atau sirup maple. Perancis, Belgia, dan Amerika menggunakan jenis roti dengan tekstur keras seperti baguette untuk membuat french toast. Roti keras ini dilunakkan dengan cara dicelupkan dalam adonan telur, susu, gula, bubuk kayu manis dan vanila selama 1 jam hingga semalaman.
Pada dasarnya pengolahan french toast adalah sama - mencelupkan roti ke dalam adonan telur lalu digoreng atau dipanggang. Lapisan telur yang mengering di bagian luarlah yang membuat roti sangat gurih dan lezat!
RESEP
1. Siapkan bahan
Foto: iStock
Untuk membuatnya Anda perlu siapkan 2 lembar roti tawar segi empat, whire bread atau brown bread, 1 lembar keju cheddar, 100 ml susu cair dan 1 butir telur.
2. Buat adonan
Foto: iStock
4. Panggang
Foto: iStock
Siapkan wajan anti lengket, kemudian lelehkan mentega dan panggang roti hingga berwarna kecokelatan pada kedua sisinya. Setelah itu taruh lembaran keju ke atas roti dan tutup dengan lembaran roti panggang lainnya.
5. Sajikan
Foto: iStock
2. AYAM MASAK KICAP
- 4 potong ayam
- 1 buah bawang bombay
- 4 buah cabai keriting merah
- 3 buah cabai rawit
- 8 buah cabai lalap
- 1 buah tomato
- 4 sdm kecap
- 1 sdm saos sambal
- 1 sdm saos tiram
- 1 sdt kunyit bubuk
- 1 sdt garam
- 1/2 sdt kaldu bubuk totole (skip boleh/ ganti kaldu bubul lain)
Langkah
Cuci ayam sampai bersih, ungkep dengan kunyit bubuk dan garam boleh tambahkan air jeruk lemon atau jeruk nipis. Ungkep selama kurang lebih 15menit
Setelah diungkep goreng ayam sampai kekuningan, angkat sisihkan.
Tumis bawang bombay, cabai kriting merah, cabe rawit, cabe lalap dan tomat sampai harum. Masukkan kecap manis, saos sambal, saos tiram beri garam dan kaldu bubuk sckpnya.
Masukkan ayam beri sedikit air. Cicip rasa.. Masak sampai matang
Masakan siap disantappppp
3. AYAM MASAK REMPAH
Bahan-bahan
- 1 ekor Ayam, Potong sesuai selera
- 2 butir Telur,kocok
- 2 sdm Tepung Beras
- 2 sdm Tepung Jagung
- 5 sdm Bubuk Kari
- 1 sdm Bubuk Kunyit
- 1/2 sdm Bubuk Cabe (jika suka pedas bisa tambahkan lagi)
- Secukupnya Daun Kari Koja
- Secukupnya Garam
- Secukupnya Gula
- Secukupnya Kaldu Jamur
- Bumbu sangrai:
- 2 sdt Bubuk Jintan Putih
- 2 sdt Bubuk Ketumbar
- Bumbu Halus:
- 10 bh Bawang Merah
- 6 bh Bawang Putih
- 5 batang Serai
- 1 ruas Kunyit
- 2 ruas Jahe
- 1 ruas Lengkuas
Langkah
Bersihkan ayam lalu potong sesuai selera, tiriskan.
Siap kan minyak banyak agar seluruh ayam terendam, panaskan minyak lalu goreng hingga ayam kuning keemasan.
Angkat dan tiriskan, terakhir goreng terpisah daun kari koja lalu taburi diatas ayam goreng berempah.
Source :
https://www.ayahbunda.co.id/keluarga-gizi-kesehatan/serunya-french-toast
https://ms.wikipedia.org/wiki/Ayam_masak_kicap
https://cookpad.com/id/resep/4471032-ayam-masak-kicap-ala-malay
https://www.samtanskitchen.com/blogs/recipes/ayam-goreng-berempah-malaysian-spiced-fried-chicken
https://cookpad.com/id/resep/5670108-ayam-goreng-berempah-malaysiaa