Rabu, 16 Oktober 2019

DAILY ACTIVITY #37

~Let food be your medicine~


Hari ini adalah hari senin dan kebetulan hari ini adalah hari ujian kami.. YAY akhirnya ujian jugaaa..
karna kelompok kami kebagian hari senin jadi kita memulai untuk prepare nya dihari sebelumnya yaitu hari minggu 

Menu yang kita handle pun adalah European Buffet, dan penilaian untuk mid semester kali ini adalah satu kelompok harus handle 1 buffet dari Appetizer hingga Dessert.. 
Lumayan ngeri juga yaa, waktu pertama kali denger. Tapi aku percaya sih sama team ku kalo kelompokku pasti bisa melaksanakannya dengan baik tanpa ada masalah. Aamiin 

Kami pun mulai membagi bagian menu yang akan di prepare, dan saya pun memulai dengan memotong segala sayuran yang akan digunakan untuk appetizer dan main course
Setelah selesai saya pun membantu teman saya untuk prepare toast bread. 
Toast bread itu akan digunakan untuk Canape Sandwich dan juga Bread Butter Pudding, 

Recipe Toast Bread 
Ingredients :
  • Hard Flour             500 gr
  • Water                    300 ml
  • Yeast                     18 gr 
  • Salt                        12 gr
  • Sugar                     18 gr
  • Milk Powder           24 gr
  • Shortening             18 gr   
Procedure : 
Mix all Ingredients (Straight dough method)

Campur semua bahan kemudian mixer


Kemudian di proofing, di knocking out dan di proofing lagi. kemudian di back


Setelah dingin kemudian di slice


Hari Senin pun tiba, dipagi hari aku pun memulainya dengan membuat puree of pumpkin soup. 
Puree of pumpkin soup adalah soup kental yang dikentalkan dengan bahan itu sendiri yang tak lain adalah pumpkin itu sendiri. 

Recipe Puree of Pumpkin Soup 

INGREDIENTS :

100gr onion
100gr leek
100gr celery
200gr pumpkin (boiled and mashed)
50gr butter
50gr flour
1liter chicken stock
Little salt
1tbsp fresh parsley (chopped)
1cloved garlic (minced)
½ tbsp dried thyme
125gr heavy cream
5 whole black peppercorns


PROCEDURE 
PROCEDURE 


1. Trim and wash onion, leek, celery and pumpkin.
2.  All vegetables cut into sliced
3. Heat stock, salt, pumpkin, onio, thyme, garlic, and peppercorns. Bring to a boil, reduce heat to low, and simmer for 30minutes uncovered
4.  Puree the soup in small batches (1cup at the time) using a food processor or blender
5. Return to pan, and bring to a boil again. Reduceheat to low, and simmer for another 30 minutes, uncovered. Stir in heavy cream. Pour into soup bowls and garnish with fresh parsley before served.


Alhamdulillah mid semester kali ini pun berjalan dengan lancar dan berakhir dengan indahhh 
hehehehe 
Sekian ceritaku hari ini sampai jumpa di lain waktu :) 


Ini adalah beberapa dokumentasi hasil produk kami hari ini : 
Jellied Fruit Salad



Macedoine Vegetable Mayonaise



 

Beef Strawganof

Vegetable Tagleatelle

Spaetzle

Spaghetti Bolognaise 

Red Velvet Roll

Bread Butter Pudding

Club Sandwich

Monte Cristo Sandwich

Tidak ada komentar:

Posting Komentar